Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Lembaga-Lembaga Audit Sistem Informasi di Indonesia

Gambar
1.         Ikatan Audit Sistem Informasi Indonesia (IASII) Ikatan Audit Sistem Informasi Indonesia (IASII) didirikan pada 20 Mei 2014. Lembaga ini dibentuk oleh beberapa praktisi dari berbagai universitas dan organisasi lainnya dibidang sistem informasi. Lembaga ini memiliki tujuan yaitu untuk menghindari penyimpangan dalam penggunaan sistem informasi yang semakin pesat di Indonesia. IASII bekerja sama dengan beberapa lembaga lain seperti Ikatan Akuntan Indonesia (IAI), Information System Audit and Control Association-Chapter Indonesia (ISACA), Institute of Internal Auditor, Forum Komunikasi Satuan Pengawas Intern. 2.         Information System Audit and Control Association (ISACA) ISACA adalah suatu organisasi profesi internasional di bidang tata kelola teknologi informasi yang didirikan di Amerika Serikat pada tahun 1967. Awalnya dikenal dengan nama lengkap Information Systems Audit and Control Association, saat ini ISACA hanya menggunakan akronimnya untuk merefle

Standar dan Panduan Audit Sistem Informasi

Gambar
ISACA ISACA adalah suatu organisasi profesi internasional di bidang tata kelola teknologi informasi yang didirikan di Amerika Serikat pada tahun 1967. Awalnya dikenal dengan nama lengkap Information Systems Audit and Control Association, saat ini ISACA hanya menggunakan akronimnya untuk merefleksikan cakupan luasnya di bidang tata kelola teknologi informasi. ISACA didirikan oleh individu yang mengenali kebutuhan untuk sumber informasi terpusat dan bimbingan dalam bidang tumbuh kontrol audit untuk sistem komputer. Hari ini, ISACA memiliki lebih dari 115.000 konstituen di seluruh dunia dan telah memiliki kurang lebih 70.000 anggota yang tersebar di 140 negara. Anggota ISACA terdiri dari antara lain auditor sistem informasi, konsultan, pengajar, profesional keamanan sistem informasi, pembuat perundangan, CIO, serta auditor internal. Jaringan ISACA terdiri dari sekitar 170 cabang yang berada di lebih dari 60 negara, termasuk di Indonesia. ·        Sifat khusus audit sistem info

Analisis Resiko

Gambar
Pengertian Analisis Resiko Analisis resiko adalah sebuah teknik untuk mengidentifikasi dan menilai faktor-faktor yang dapat membahayakan keberhasilan sebuah bisnis, program, proyek, atau individu untuk mencapai tujuan. Teknik ini juga membantu menentukan tindakan pencegahan untuk mengurangi kemungkinan faktor itu terjadi dan mengidentifikasi tindakan yang berhasil menangani kendala-kendala yang berkembang. Analisis resiko merupakan bagian dari manajemen resiko, yang terdiri dari langkah-langkah sebagai berikut: ·     Identifikasi kemungkinan kondisi, peristiwa, atau situasi negatif eksternal dan internal ·     Penentuan hubungan sebab-akibat antara peluang kejadian, skalanya, dan kemungkinan dampaknya ·     Evaluasi berbagai dampak di bawah asumsi dan probabilitas yang berbeda ·   Penerapan teknik kualitatif dan kuantitatif untuk mengurangi ketidakpastian dari dampak dan biaya, kewajiban, atau kerugian. Menurut sumber/penyebab timbulnya: a.      Resiko Intern, yai

Jenis-Jenis Audit

Gambar
Pengertian Audit Audit atau pemeriksaan dalam arti luas bermakna evaluasi terhadap suatu organisasi, sistem, proses, atau produk. Audit dilaksanakan oleh pihak yang kompeten, objektif, dan tidak memihak, yang disebut auditor. Tujuannya adalah untuk melakukan verifikasi bahwa subjek dari audit telah diselesaikan atau berjalan sesuai dengan standar, regulasi, dan praktik yang telah disetujui dan diterima. Jenis-Jenis Audit 1.         Audit Internal Audit internal atau disebut juga dengan internal audit yaitu sebuah penilaian terhadap keyanikan, independen, obyektif dan kegiatan konsultasi yang dibuat sebagai penambah nilai dan peningkatan operasi organisasi. Audit internal ini bisa sebagai pendukung suatu organisasi untuk mencapai tujuannya. Mempunyai tugas membantu manajemen puncak (top management) dalam mengawasi asset (saveguard of asset) dan mengawasi kegiatan operasional perusahaan sehari-hari. bekerja untuk perusahaan yang mereka audit, oleh karena itu tugas audito

Desain Grafis dan Animasi

Gambar
1.     Definisi Desain Grafis Desain grafis adalah kombinasi kompleks antara kata-kata, gambar, angka, grafik, foto dan ilustrasi yang membutuhkan pemikiran khusus dari seorang individu yang bisa menggabungkan elemen-elemen ini, sehingga mereka dapat menghasilkan sesuatu yang khusus atau sangat berguna dalam bidang gambar.  2.     Perkembangan Desain Grafis a.        (1398-1468) Penemuan teknologi mesin cetak tahun 1447 oleh Johannes Gutenberg, merupakan penemuan revolusioner untuk memproduksi buku secara massal dan low cost. b.       The Great Exhibition (1851) Diselenggarakan di taman Hyde London antara bulan Mei hingga Oktober 1851, pada saat Revolusi industri. Pameran besar ini menonjolkan budaya dan industri serta teknologi industri dalam bangunan yang disebut Istana Kristal yang dirancang oleh Joseph Paxton. c.        Aristide Bruant, Toulouse-Lautrec (1892) Pelukis post-Impressionist dan ilustrator art nouveau Prancis, Henri Toulouse-Lautrec